INFINA VRIFEST - INFINA VIRTUAL REALITY FESTIVAL
2020-10-15T10:48:36
Infina berkolaborasi dengan ShintaVR dan Akar Digital Mempersembahkan INFINA VRIFEST - Virtual Reality Festival Pertama Di Indonesia
Memanfaatkan Teknologi Virtual Reality yang diharapkan menyegarkan kembali Industri hiburan Tanah air.
Pengunjung akan diajak untuk menikmati pasar malam dengan berbagai hiburan menarik dari teman2 artis, juga bisa melihat-lihat barang produk-produk yang di tawarkan oleh UKM yang sudah bergabung di INFINA. Tidak hanya itu, bila ingin pengalaman maksimal, pengunjung harus menggunakan VR Cardboard, namun jangan khawatir bisa juga menggunakan cara biasa di smartphone.
Beberapa deretan artis dan penggiat seni sudah bergabung, diantaranya Cinta Laura, Anya Geraldine, HIVI, Julian Jacobs, Dhea Siregar, The Commerades Ronald Steven dan Kawan2, Gerry Girianza dan Bella, Kallula dan masih banyak lagi.
Tunggu tanggal mainnya, segera di akhir November 2020






















INFINA – Platform Pemasaran UKM satu pintu, bersama Influencer yang melakukan paid promote dengan harga terjangkau dan layanan lainnya
Paid promote – Adalah kegiatan pemasaran menggunakan influencer untuk memperkenalkan produk UKM. Paid promote di Infine murah dan terjangkau
Endorsement adalah kegiatan pemasaran melibatkan influencer yang akan mengulas sebuah produk dan jasa dengan harga terjangkau.
Jualan Online jadi lebih dikenal dan mudah untuk meyakinkan pembeli, Paid promote dengan harga terjangkau hanya di Infina